13 Februari 2013

Balada Dua Bulan

Jujur hhe ini tulisan agak dipaksakan karena rasanya males banget, rasanya banyak banget cerita yang tertinggalkan untuk diceritakan tapi akhirnya tetap aku paksakan deh :D , jadi mohon maaf dengan sesuai judul kalau ini posting ini balada banget ada yang keaduk-aduk, maaf untuk postingan singkat yang geje ini hhe :)

Ini ceritaku dari januari-februari ini, cerita mu? 

Ceritaku dari Malang - Batam - Jakarta - Depok - Serang - Malang



Januari :

Mengobati homesick dengan pulang kerumah bertemu sanak keluarga terutama si Bumil alias Kak Rani, kemudian menjenguk kenangan di Smansa dan tak lupa kegiatan Ikapema Goes To School yang saya cuman ikut ke dua sekolah dari banyak sekolah *Maafkan saya :). kemudian bingung packing plus nyari oleh-oleh untuk 3 sekretariatan tercinta yaitu : BEM, MANIFEST, FKPH

Februari :

Bertemu teman-teman seperjuang dulu digundar sebagian yaitu : Nieven, Coro, dan RANGERS :D Kak Dhana akhirnya wisuda dengan 3,5 Tahun dan berani mengenalkan sosok lawan jenis yang lagi dekat sama dia hahaha *alhamdulillah normal :P, bertemu kenalan baru yang keren banget yaitu Mbak Halida :), kembali ke malang melanjutkan perkuliahan semester dua yang walau jumat jadi libur tapi jadwal seabrek dengan lagi-lagi alhamdulillah diperkenankan mengambil 24 SKS. tak lupa februari menjadi kunjungan pertama bapak ke Asrama kemudian perkenalan keluargaku sama Trio dan Akhi Kita Bersama. paling spesial di pertengahan Februari ini adalah status baru saya sebagai tante atau kalau melayunya dipanggil Mak Ucu ... Yups, Welcome to This World OMAR *Peluuuk

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Variabel : KAMMI dan FH UB (Perspektif Saya) Kaitan Kepentingan

Saya ingin menulis sedikit tentang ketakutan tentang “kepentingan” yang berada di FH UB, ada sebuah statement menarik di ask.fm sesungguhny...