17 Januari 2013

Kebahagian

Kebahagian itu hakiki dari Nya ...
Kebahagian itu adalah hidup kita...
Setelah moment dia jadi kenangan
Tetap bahagia, tetap indah :)


Bahagia itu tentang senyuman,,
tangis pun ada yang diiringi senyum :)


Kebahagiaan kita tidak terletak pada harta, tidak pada penampilan diri, tidak jugapada gemerlap perhiasan dan keindahan dunia. Ukuran kebahagiaan terkait erat pada hati dan ruh manusia yang mendamba ridha Tuhannya - Hasan Al Banna

Kebahagiaan adalah ketika mendapatimu tersenyum karena kehadiranku. Kebahagiaan adalah mengetahui bahwa ketika aku merindukanmu, kau juga merindukanku. Kebahagiaan adalah ketika aku menyadari bahwa aku tak menjalin jejaring cinta sendirian, tetapi juga bersamamu - Fahd Djibran.

Kebahagiaan adalah kesetiaan.. setia atas indahnya merasa cukup.. setia atas indahnya berbagi.. setia atas indahnya ketulusan berbuat baik - Tere Liye

Always be happy ... Make your own happiness and don't let anyone steal it



“Cara menggapai hati yang selamat dan sejuk adalah tidak menyibukkan hati dan jiwa dengan gangguan yang menimpanya. Tidak pula berusaha untuk membalas gangguan tersebut sehingga ia merasa puas, bahkan ia menghilangkan hal-hal tersebut dalam hatinya. Dia memandang bahwa keselamatan, kesejukan dan menghilangkan semua perasaan tersebut dalam hatinya adalah lebih bermanfaat, lebih lezat, lebih indah dan lebih membantunya untuk melakukan hal-hal yang bermaslahat baginya. Karena sesungguhnya hati apabila telah tersibukkan oleh sesuatu, maka akan hilang darinya (urusan) apa yang lebih penting dan lebih baik baginya sehingga ia menjadi merugi. Sedangkan orang yang cerdas dan mendapat petunjuk tidak akan rela dengan hal demikian (menyibukkan hati dalam urusan yang tidak penting dan tidak baik) dan dia memandang bahwa itu adalah perbuatan orang bodoh. Bagaimana mungkin akan mendapatkan hati yang selamat jika hati telah penuh dengan kedengkian, bisikan-bisikan buruk dan pikiran yang terfokus untuk membalas dendam?" - Ibnul Qayyim dalam kitabnya Madarijus Salikin

4 komentar:

  1. subhanallah ukh...

    hadeh, katanya singkat. iye puisinya, lah catatannya...
    haha lanjutkan nak

    BalasHapus
    Balasan
    1. Hahaha udah diklarifikasikan puisi sesungguhnya :P

      makasih semangatnya ukh hhe

      Hapus
  2. Selalu deh si yati klo buat blog itu bagus :) lanjutkan .(y)

    BalasHapus

Variabel : KAMMI dan FH UB (Perspektif Saya) Kaitan Kepentingan

Saya ingin menulis sedikit tentang ketakutan tentang “kepentingan” yang berada di FH UB, ada sebuah statement menarik di ask.fm sesungguhny...